INSTALASI FARMASI RSUD RANTAUPRAPAT
- Details
- Category: Uncategorised
- Published: Thursday, 02 July 2020 12:30
- Written by RSUD
- Hits: 367
Kamis.04 April 2019
Peresmian & pembukaan depot sumber air siap minum oleh Plt.Bupati Kab.Labuhan Batu H.Andi Suhaemi Dalimunthe, ST,MT didampingi Sekda Kab. Labuhan Batu, direktur PUDAM TIRTABINA, Direktur RSUD Rantau Prapat, Tokoh masyarakat, Tokoh Agama... sebagai salah satu inovasi dalam memberi kemudahan bagi pasien / seluruh masyarakat pengguna layanan RSUD Rantau prapat hasil kerjasama RSUD dengan PUDAM Tirtabina...
#semogapasiencepatsembuh
#bravooRSUD_PUDAM
#SERVINGBETTERmemberikanpelayananterbaikadalahmottokami
Penandatangan MOU kerjasama PELAYANAN KEROHANIAN antara RSUD Rantau Prapat dengan KEMENAG Kab.Labuhan Batu.
Rabu.21.11.2018.
Dalam rangka mensukseskan progaram keluarga berencana 2 anak cukup, RSUD Rantau Prapat,BPPKB Provinsi Sumut dan BPPKB Kab.Labuhan Batu bekerjasama dalam Pelaksanaan kegiatan MOW ( Medis Operasi Wanita). MOW atau Tubektomie adalah metode KB dengan cara menutup tuba phallofy atau saluran reproduksi. Ibu Plt.Bupati Hj.Rosmanidar Hasibuan selaku ketua tim penggerak PKK beserta ibu Dandim 02/09 turut memantau langsung kegiatan ini dengan langsung bertutur sapa dengan seluruh pasien yang pada kesempatan ini jumlah pasien yang MOW berjumlah 70 orang...
Doc.Kamis,29.Nov.2018..
#duaanakcukup
#mariberKB
#RSUD_SERVINGBETTER
RADIOLOGI
Sejak tahun 2005 Instalasi Radiologi dipimpin oleh seorang Dokter spesialis Radiologi, alat CT-Scan sudah difungsikan lebih baik. Pelayanan pada instalasi ini ditangani oleh dokter radiologi 1 orang, Sarjana fisik Medik 1 orang, Keperawatan 1 orang dan pekerja radiasi 6 orang. Peralatan yang ada seperti X-Ray Film Processor, USG Colour Doppler, CT-Scan, Mammography, dll diharapkan dapat memenuhi kebutuhan pasien.